Pages

24 Des 2013

Pengertian Kingdom, Phylum, Divisio, Class, Ordo, Family, Genus, Species

TUGAS TERSTRUKTUR BIOLOGI DASAR I
NAMA           : MUTHIA RAIDHA
NIM               : B0A013015

1.       Definisi Kingdom adalah suatu tingkatan atau takson makhluk hidup yang paling atas atau yang paling tinggi dalam suatu tingkatan takson makhluk hidup . Contoh: kingdom animalia, kingdom plantae, kingdom protista, kingdom monera, dan kingdom fungi (Erbeerwe, 2008) diakses pada 13 oktober 2013

2.      Definisi Phylum adalah suatu tingkatan dibawah kerajaan (kingdom) untuk hewan yang pengelompokannya mempertimbangkan ciri-ciri dan struktur serta keturunan evolusi  pada suatu organisme.  Contoh: Mollusca, Porifera, Cnidaria, Platyhelminthes, Nematoda, Annelida, Arthropoda, Echinodermata, dan Chordata (Andaiyani4, 2013) diakses pada 13 oktober 2013

Definisi Divisio adalah suatu tingkatan dibwah kerajaan (kingdom) i\untuk tumbuhan yang pengelompokannya mempertimbangkan ciri-ciri dan struktur serta kerturunan evolusi pada suatu organisme.  Contoh : Bryophyta, Pteridophyta, Tumbuhan berbiji (Spermatophyta) (VanFahmi, 2010) diakses pada 13 oktober 2013.

Definisi Classic adalah sekelompok ordo yang serupa dalam tingkatan klasifikasi makhluk hidup, class Lebih tinggi daripada Ordo. Contoh : Monocotyledoneae(Liliopsida), Dicotyledoneae(Magnoliopsida), Mammalia, Amphibia, Reptile, dan Aves ( Nella N, 2008) diakses pada 13 oktober 2013.

Definisi Ordo adalah Tingkatan takson yang menghimpun beberapa famili dalam tingkatan klasifikasi makhluk hidup. Contoh : Ordo Apodes, ordo Acthopterygi,dll (Anonymous, 2013) diakses pada 13 oktober 2013

6.    Definisi Familia adalah tingkatan takson di bawah ordo yang memiliki kekerabatan dekat dan memiliki banyak persamaan ciri. Contoh : Canidae (keluarga anjing), Falidae (keluarga kucing) (Anonymous, 2011) diakses pada 13 oktober 2013

7.      Definsi Genus adalah tingkatan takson yang berada satu tingkat diatas spesies, genus terdiri atas beberapa spesies yang memiliki ciri-ciri tertentu yang sama. Contoh : Oryza (Anonymous,2012) diakses pada 13 oktober 2013


8.    Definisi Spesies adalah tingkatan takson yang paling rendah, spesies merupakan sekelompok  individu atau makhluk hidup  yang menunjukan beberapa karakteristik penting berbeda dari kelompok-kelompok lain baik secara marfologi, fisiologi, atau biokimia. Definisi spesies secara morfologi, spesies yang kelihatannya mirip, misalnya bakteri, bahkan dapat dibedakan lebih lanjut berdasarkan perbedaan urutan DNA dan penanda molekular lainnya (Tautz dkk, 2003). Spesies dapat diartikan juga sebagai kelompok individu-individu yang berpotensi untuk berbiak dengan sesama mereka dialam, tidak mampu berbiak dengan individu-individu dari spesies lain. Contoh : manusia (akhiarif  , 2011) diakses pada 13 oktober 2013

Pertanyaan untuk cara adaptasi ikan :
1.       Bila kadar garam air laut tinggi....?
Jawab : ikan banyak meminum air laut dan sedikit mengeluarkan urin
2.      Bila kadar garam air laut lebih rendah....?
Jawab : sedikit minum air dan banyak mengeluarkan urine dan menggunakan insangnya secara aktif untuk mengikat garam yang terlarut dalam air supaya ikan tidak kelebihan air atau kembung
( Wikipedia.com, 2013)








DAFTAR PUSTAKA

Erbeerwe. 2008. Definisi Kingdom Dalam Biologi. http://id.answers.yahoo.com/question/index?qid=20090106200516AAdT9P6 . Diakses pada 13 oktober 2013, 13:00.
Andaiyani4. 2013. Pengertian Phylum Dalam Biologi. http://id.shvoong.com/exact-sciences/biology/2346917-pengertian-filum/ . Diakses pada 13 oktober 2013, 13:00.
VanFahmi. 2010. Pengertian Divisio Dalam Biologi.  http://vanfahmi.blogspot.com/2010/11/pengertian-klasifikasi.html . Diakses pada 13 otober 2013, 13:00.
Nella N. 2008. Definisi Kingdom Dalam Biologi. http://id.answers.yahoo.com/question/index?qid=20090106200516AAdT9P6 . Diakses pada 13 oktober 2013, 13:30.
Anonumous. 2013. Pengertian Ordo Dalam Biologi. http://www.artidefinisi.com/2012/07/pengertian-ordo.html . Diakses pada 13 oktober 2013, 14:00.
Anonymous. 2011. Pengertian Famili Dalam Biologi. http://shigmapustaka.blogspot.com/2011/03/biologi-sma-macam-macam-klasifikasi.html . Diakses pada 13 oktober 2013, 14:50.
Anonymous. 2012. Pengertian Genus Dalam Biologi. http://garda-pengetahuan.blogspot.com/2012/08/penjelasan-tingkatan-taksonomi-biologi.html . Diakses pada 13 oktober 2013, 15:00
Akhiarif. 2011. Pengerian Spesies Dalam Biologi . http://id.shvoong.com/writing-and-speaking/2121900-definisi-spesies/ . Diakses pada 13 oktober 2013, 15:15
Wikipedia.com . 2013. Cara Adaptasi Ikan Bila Kadar Garam Air Laut Tinggi. http://id.wikipedia.org/wiki/Adaptasi . Diekses pada 13 oktober 2013 15:30


4 komentar:

  1. terima kasih gan infonya sangat membantu ,,, contoh contoh nya sangat jelas dan begitu pula penjelasanya , sayang kurang fotonya hahaha

    BalasHapus
  2. 888sport: Get a £10,000 bonus on mobile and online
    888sport, the UK's leading online gambling company, you can 구리 출장샵 place 화성 출장마사지 an incredible 통영 출장마사지 £10,000 보령 출장샵 bonus just to 동해 출장안마 keep

    BalasHapus